X

Apel Pagi Selasa (2023-04-11)

Salam Sekolah Satu Keluarga
Bahagia Gembira Sukacita

Semangat untuk memulai belajar Siswa/i Kelas X & XI SMKS Kasih Maitreya di Hari Selasa yang penuh sukacita.

Berdoa dan Mengulang Visi, Misi, Moto dan Tujuan Sekolah Kasih Maitreya Selatpanjang

Pengarahan tentang Budaya 3D

  1. Disiplin Diri
  2. Disiplin Peraturan
  3. Disiplin Waktu

Serta Budaya 5S (Senyum, Salam, Sapa, Sopan dan Santun) di lingkungan Sekolah, Keluarga dan Masyarakat.

Sekolah Kasih Maitreya:
Related Post